English French German Spain Italian Dutch Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Senin, 25 April 2011

Cara Membuat ScrollBox

ScrollBox - Merupakan fitur tambahan untuk menghemat ruang yang ada pada suatu web atau blog, selain praktis dan menghemat banyak tempat, fitur ini juga bisa di sesuaikan dengan kebutuhan blog itu sendiri. kegunaanya pun sangat beragam, misal di buat untuk daftar isi, Link sahabat dan masih banyak lagi. Proses pembuatanya pun bisa di bilang mudah karena tidak perlu masuk ke halaman edit HTML, cukup dengan Copy Script saja. Mau tau cara pembuatanya? Silahkan Ikuti langkah berikut ini.

Langkah-langkah Pembuatan ScrollBox :

1. Masuk Akun Blogger
2. Pilih Rancangan/Design
3. Pilih Elemen Laman/Add Page Elemen
4. Pilih Tambah Widget/Add Widget
5. Copy script dibawah ini di dalamnya



<div align="center">
<table width="250" border="1">
<tr> <th colspan="100%" scope="col">Nama Widget</th> </tr>
<tr><td><div style="font-family: arial; font-size: 12px; overflow: scroll; width: 250px; height: 150px;"><div style="text-align: center; width: 100%; padding: 0 px; overflow: hidden;">Silahkan Anda Masukan Text Anda Disini.</div></div></td></tr>
</table>
</div>
6. Lalu S A V E

Keterangan : 
Warna Kuning : Silahkan ganti sesuai keinginan anda
Warna Merah : Silahkan Isi text, atau widget yang lain yang ingin anda masukkan dalam scrollbox.

Untuk jenis huruf dan ukuran bisa anda rubah sendiri, silahkan anda berkreasi sendiri, jika ada yang kurang jelas silahkan anda tanyakan. Semoga Bermanfaat dan Tetap Optimis.

Jika Anda Tertarik Dengan Semua Artikel Di Dalam Blog Ini, Silahkan Masukan Email Anda Pada Kolom Di Bawah Ini. Terima Kasih Atas Kunjungan Dan Partisipasinya

Delivered by FeedBurner

 
Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.NetMsn bot last visit powered by MyPagerank.Net
Ratified.org PhilippinesPersonal - Top Blogs Philippines Free SEO Tools
Ping your blog, website, or RSS feed for Free
Bloggers - Meet Millions of Bloggers