English French German Spain Italian Dutch Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Rabu, 27 April 2011

Tips Mengganti Warna Background Blockquote

" Blockquote " - Ini merupakan Tag HTML untuk menampilkan  tanda kutip pada suatu postingan atau artikel. Di tiap jenis template sudah disediakan tag HTML ini dengan background bawaanya, kebanyakan berwarna putih, Nah disini kita akan mengulas bagaimana cara merubah warna background dari blockquote tersebut. Jika anda menginginkan background lain yang sesuai dengan kriteria anda, maka tidak ada salahnya untuk mencoba berkreasi sendiri. Langsung saja kita menuju kamar Operasi HTML.

Bedah Warna Background Blockquote

1. Masuk Akun Blogger
2. Pilih Rancangan/Design
3. Pilih EditHTML, Lalu Centang "Expand Template Widget"
4. Carilah kode
post-body blockquote {
padding:3px 15px;
background:#FF00FF;
margin:5px 0px;
color:#930;
border:solid 1px #32c45f
}
 ATAU
blockquote {
padding:3px 15px;
background:#FF00FF;
margin:5px 0px;
color:#930;
border:solid 1px #32c45f
}
Keterangan :

- Warna Kuning : code yang harus anda lihat dan cermati
- Warna Hijau : Abaikan code yang ini, karena tiap template codenya berbeda-beda
- Warna Pink : Ini yang harus anda ganti code warna HTML nya,
- color: transparent; : Ganti dengan code ini jika Anda Ingin mengganti dengan warna Transparan,
5. S A V E Template

Well Done... Sekarang lihat hasil Project anda.. Untuk melihatnya coba anda masuk tab Posting, lalu masukan Blockquote, kemudian Pratinjau/Preview. Selamat Mencoba Mudah-mudahan Berhasil.

Terima Kasih

Jika Anda Tertarik Dengan Semua Artikel Di Dalam Blog Ini, Silahkan Masukan Email Anda Pada Kolom Di Bawah Ini. Terima Kasih Atas Kunjungan Dan Partisipasinya

Delivered by FeedBurner

 
Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.NetMsn bot last visit powered by MyPagerank.Net
Ratified.org PhilippinesPersonal - Top Blogs Philippines Free SEO Tools
Ping your blog, website, or RSS feed for Free
Bloggers - Meet Millions of Bloggers